Hubungan Kerajaan Alam Melayu dengan India Hubungan Diplomatik Dengan India 1.
Diketahui bahwa keberadaan kerajaan yang mengalami pasang surut dimulai di Minanga pada abad ke-7, di Dharmasraya pada abad ke-13 dan di Suruaso atau Pagaruyung pada awal abad ke-15.
Kerajaan Alam Melayu juga mempunyai hubungan perdagangan, keagamaan dan diplomatik dengan kerajaan ini.